Friday, November 15, 2013

10. MAKANAN PEMBENTUK OTOT untuk AYAM JAGO

1. Telur

 Telur sangat kaya akan protein dari 6 sampai 8 gram. telur juga kaya vitamin, zat besi dan seng. dan juga kalsium yang membuat telur sangat cocok dan salah satu makanan paling lengkap saat anda membentuk otot tubuh AYAM

2.Daging

Ayam akan mendapatkan 30 gram protein yang bisa membantu pembentukan otot dari setiap 100 gram daging.
3. Air Putih

Selain sehat, air putih juga sangat berguna untuk membantu dalam proses latihan pembentukan otot, sebab akan banyak sekali keringat yang terbuang saat ayam di fisik/latihan dan air putih akan menggantikan cairan tubuh ayam yang terbuang melalui keringat tersebut.

4. Minyak Ikan

Anti-Inflamasi manfaat minyak ikan untuk membantu mengembalikan kondisi tubuh ayam anda yang lelah. Minyak ikan juga mempercepat laju metabolisme sehingga ayam anda tidak hanya membangun otot, tapi juga menghilangkan lemak.

5. Gandum

Gandum sangat sehat, perpaduan karbohidrat, serat,protein, mineral dan vitamin terkandung dalam gandum.
6. Nanas

Nanas mengandung enzim protein pencerna yang disebut Bromelein yang berlimpah. dapat mengurangi peradangan otot dan baiknya di konsumsi setelah berolahraga berat.
7. Bayam
Para peneliti di Rutgers University (2008) membuktikan bahwa phytoecdysteroids ditemukan dalam bayam dapat meningkatkan pertumbuhan otot hingga 20 persen. jadi, termasuk makanan sehat yang baik untuk membentuk otot tubuh ayam anda.
8. Ubi Jalar

Ubi jalar mengandung 23 gram karbohidrat, ubi jalar juga merupakan sumber vitamin A yang baik, kalium, vitamin C, B6, ribovlafin, tembaga, asam pantothetic dan asam folat. semua yang terkandung dalam ubi jalar membantu penyimpanan energi dan membakar lemak untuk proses membentuk otot tubuh ayam.

9. Salmon

Salmon mengandung omega-3 asam lemak amd yang sangat cocok untuk membentuk otot tubuh ayam. Salmon juga membantu metabolisme tubuh ayam dan membuat tubuh ayam padat berisi.

10. Brokoli

Tambahkan brokoli untuk salad latihan AYAM padukan bersama dengan bayam, tomat bayi, jagung manis dan paprika. Ini merupakan sumber vitamin, mineral dan serat.
SWMAT MENCOBA YA................
hehehe.....